Kenapa EQ lebih penting daripada IQ Dalam Hidup?
Karena EQ mempengaruhi
1. Kesadaran diri,
2. Kendali dorongan diri
3. Ketekunan
4. Semangat dan motivasi diri
5. Empati dan kecakapan sosial
6. Dapat membaca realitas emosi dalam sekejap
7. Membuat penilaian singkat secara naluriah
8. Radar terhadap bahaya
9. Bekerja lebih cepat dibandingkan dengan pikiran emosional
10. Tindakan yang muncul dari pikiran emosional membawa rasa kepastian yang sangat kuat.
11. Memotivasi diri sendiri dan bertahan menghadapi frustasi,
12. Mengendalikan dorongan hati dan menjaga agar beban stress tidak melumpuhkan kemampuan berfikir,
13. Kemampuan bergaul dengan orang lain,
14. Berempati dan berdoa
15. Mengelola dorongan nafsunya dengan baik
16. Mengekspresikan dan menilai emosi dengan tepat
17. Mengutarakan perasaan pada saat dibutuhkan
18. Membuat pertimbangan
19. Mengingat-ingat
20. Belajar dan melakukan inovasi
Orang cerdas adalah orang yang dapat mengendalikan hawa nafsunya dan tidak berangan-angan akan pemberian Allah, mereka dapat berfikir jauh ke depan, bahkan berfikir jauh ke depan sesudah kematian.
Sumber : Edited Internet
Rabu, 14 April 2010
EQ dan IQ
Diposting oleh Hana Diana Maria Journals di 4/14/2010
Label: duniakita, mitos dan fakta, Sekolahku
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar